Yoga bermanfaat sebagai salah satu alternatif untuk pengobatan karena aktivitas seperti latihan pernafasan, mediasi dan oleh tubuh terdapat di dalamnya. Manfaat-manfaat yoga yang lain antara lain:
- Fleksibilitas yang didapatkan dapat meningkat sebanyak 35% setelah melakukan yoga selama 8 bulan berdasarkan pada sebuah studi. Peningkatan fleksibilas yang paling besar terdapat pada pundak dan badan.
- Terdapat berapa gerakan yoga yang dapat meningkatkan otot dan pengaturan posisi tubuh yang tepat sehingga dapat meningkatkan kekuatan pada otot tubuh dan kekuatan daya tahan pada tubuh.
- Memperbaiki postur tubuh
- Meningkatkan aliran oksigen ke otak sehingga membantu berkonsentrasi dan memperbaiki mood.
- Dengan mediasi dan teknik bernafas yang dilakukan secara mendalam, pikiran menjadi lebih tenang.
Tempat-tempat yang dapat untuk melakukan yoga atau memfasilitasi yoga yang terletak di Jimbaran, Bali antara lain yaitu:
Baca juga: Enjoy Sejenak dan Berkunjung ke Beberapa Tempat Spa di Bali
1. Kayumanis Jimbaran Private Villa & Spa.
2. Aroma Talk Jimbaran Spa.
3. Klub Jimbaran di Jl. Kori Nuansa Raya no.257, Taman Griya.
4. Rimba Jimbaran Bali di Ayana Resort and Spa.
5. Melakukan yoga di Pantai Green Bawl.
Melakukan yoga misalnya di tempat yoga di Jimbaran Bali tidak dipermasalahkan, namun terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan. Khususnya untuk muslim. Diharamkan bagi seorang muslim untuk melakukan yoga yang menggunakan mantra. Karena pada dasarnya yoga berasal dari agama Hindu, walaupun tujuan utamanya untuk bermeditasi dan sebagai alternatif berolahraga, namun, yoga yang menggunakan bacaan atau mantra dapat mengganggu dan merusak akidah agama Islam. Sehingga jenis yoga tersebut tidak diperbolehkan untuk dilakukan seperti yang dikatakan dalam fatwa MUI.
Beragam Manfaat dan Tempat Yoga di Jimbaran Bali
-by Admin Blog
4/23/2015 08:30:00 PM
5/
5stars