-->

Langkah Tepat Layanan Rapid Test Dan PCR Di Rumah

Sebats.com -

Memasuki tahun baru 2021 kemarin, pemerintah Indonesia telah menerapkan berbagai macam aturan terbaru yang terkait dengan setiap kegiatan seluruh masyarakat Indonesia setelah adanya wabah virus covid-19 yang sudah masuk di Indonesia sejak 2019 lalu.


Memang pada akhir 2020 kemarin, pemerintah juga telah lebih dahulu melakukan berbagai macam percobaan terkait hubungannya dengan kehidupan masyarakat Indonesia yakni dengan penerapan sistem New Normal.


Sekarang ini Indonesia berada pada masa era baru yakni masyarakat sudah bisa beraktivitas seperti biasa namun harus mematuhi protokol kesehatan dengan sangat ketat.


Hal ini dikarenakan ternyata penyebaran kasus virus covid-19 di Indonesia dikatakan masih cukup tinggi.


Jadi dengan penerapan protokol kesehatan yang ketat di tengah New Normal ini dinilai juga cukup efektif bagi masyarakat Indonesia.


Berbicara tentang kasus covid-19 yang sudah lama masuk dan menyebar di seluruh wilayah Indonesia, dipastikan bahwa seluruh masyarakat Indonesia pastinya sudah tidak asing dengan yang namanya layanan rapid test dan PCR.


Mungkin memang ada sebagian orang yang hanya mendengar istilah tersebut namun belum bisa mengetahui dengan pasti sebenarnya apa maksud dari istilah tersebut dan apa saja perbedaan serta kegunaan dari test tersebut.


Memang dari kedua layanan test tersebut ditujukan untuk membantu manusia lebih tahu tentang apakah dalam tubuh seseorang yang memiliki gejala virus covid-19.


Jadi antara rapid test dan PCR merupakan serangkaian untuk istilah dalam pemeriksaan medis yang dilakukan untuk mengetahui apakah virus covid-19 ada dalam tubuh seseorang. Namun keduanya jelas sekali memiliki perbedaan yang cukup signifikan.


Jika rapid test adalah tes atau pemeriksaan yang hasilnya bisa diketahui dengan cepat, sedangkan untuk PCR adalah singkatan dari Polymerase Chain Reaction yakni merupakan test yang dilakukan untuk dilakukan uji dari hasil pemeriksaan apakah seseorang sudah terpapar virus corona.


Untuk tahu hasilnya memang dibutuhkan waktu lebih lama dari rapid test. Dan PCR juga dinilai lebih akurat hasilnya jika dibandingkan dengan rapid test.


Sekarang ini sudah banyak sekali layanan rapid test dan PCR yang sudah disediakan oleh banyak rumah sakit dan klinik yang ada di Indonesia dan bahkan sudah tersebar di banyak kota-kota besar.


Dan yang lebih menarik lagi adalah ternyata sekarang ini juga sudah banyak klinik dan rumah sakit yang juga menyediakan layanan rapid test dan PCR di rumah yang dipercaya lebih aman karena tidak terlalu banyak kontak dengan orang lain.


Namun supaya lebih aman dan maksimal, berikut ini tips memilih klinik atau rumah sakit yang menyediakan layanan tersebut:


  • Legalitas rumah sakit dan klinik.
  • Perhatikan sistem layanan yang diberikan oleh tenaga medis yang bersangkutan.
  • Perhatikan profesionalitas tenaga medis dan klinik atau rumah sakit yang akan dipilih serta jangan lupa reputasinya juga penting.
  • Sesuaikan dengan budget yang dimiliki.


Setelah tahu bagaimana cara dan tips yang harus diperhatikan dalam memilih layanan rapid test dan PCR di rumah seperti yang dijelaskan di atas.


Untuk itu jika Anda berkesempatan atau memiliki rencana untuk menjalani kedua test tersebut bersama dengan keluarga Anda, tidak perlu lagi datang ke rumah sakit atau klinik untuk bisa mendapatkan test tersebut.


Dan klinik terbaik yang bisa Anda jadikan rekomendasi adalah Aido, yang merupakan klinik kesehatan yang sudah menyediakan layanan rapid dan PCR di rumah yang keabsahan dan keakuratan hasilnya bisa dipertanggungjawabkan.

Terimakasih sudah baca Langkah Tepat Layanan Rapid Test Dan PCR Di Rumah dengan Url https://www.sebats.com/2021/04/langkah-tepat-layanan-rapid-test-dan.html?m=0

Related Posts

Langkah Tepat Layanan Rapid Test Dan PCR Di Rumah -by 4/05/2021 06:00:00 PM
5/ 5stars